Lupa password aplikasi efaktur

·

Daftar Isi

Add a header to begin generating the table of contents

Lupa password aplikasi efaktur
Lupa password aplikasi efaktur

Efaktur mengunakan username dan password yang sifatnya case sensitive, artinya huruf besar dan kecil sangat berpengaruh, nah berikut solusi yang bisa sobat lakukan jika saat ini lupa password aplikasi efaktur

1. klik menu lupa password pada aplikasi efaktur (EtaxInvoice)
Penting :
Setelah step pertama ini selesai dijalankan, pastikan hal-hal berikut ini sebelum step ke 2
Login ke efaktur.pajak.go.id , masuk kemenu profile , cek status registrasi adalah “tidak aktif – lupa password super admin”

2. Reset Aplikasi melalui efaktur.pajak.go.id
Masuk ke menu Reset Aplikasi, PENTING : Pastikan sebelum Reset, informasi yang ada adalah “lupa password”
Pilih proses reset aplikasi

3. Registrasi Ulang Apilkasi efaktur (EtaxInvoice)
setelah proses reset selesai, jangan lupa masuk kemenu Profile, catat kode Aktivasi Desktop

Lakukan Registrasi Ulang dengan seperti pertama kali, tetapi untuk kode aktivasi gunakan kode aktivasi desktop

Jika semua proses ini berhasil maka akan diminta memasukkan password yang baru dan data faktur yang diinput sebelumnya tidak hilang


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *